DPR Siap Bahas Kebijakan SMI Rombak APBNP 2016
Kamis, 04 Agustus 2016 – 15:53 WIB

Menkeu Sri Mulyani. Foto: dok.JPNN
JAKARTA - Ketua DPR Ade Komarudin menyatakan dewan siap membahas kebijakan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrayani (SMI) yang merombak APBN Perubahan 2016, setelah ada keputusan pemotongan anggaran Rp 133 triliun.
Akom -sapaan Ade, juga meyakinkan pembahasan kembali APBN-P 2016, meski memakan waktu tapi tidak akan mengganggu proses penyusunan APBN 2017.
"Bisa. DPR pasti sesuai dengan jadwal. Orang DPR itu sampai pagi, sampai pagi deh (bahas anggaran). Asal pemerintahnya sanggup saja," kata Akom di gedung DPR Jakarta, Kamis (4/8).
Politikus Golkar itu menyebutkan jika revisi tersebut segera diusulkan ke dewan, maka selesai reses pertengahan Agustus ini akan langsung dibahas. Apalagi sifatnya emergency.
JAKARTA - Ketua DPR Ade Komarudin menyatakan dewan siap membahas kebijakan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrayani (SMI) yang merombak APBN Perubahan
BERITA TERKAIT
- Sorot Kasus Ted Sioeng, Pakar Pertanyakan SOP Pemberian Kredit Bank
- Dukung Pembangunan Kampus UWM, Krakatau Steel Salurkan Bantuan Pendidikan
- BMKG dan BNPB Segera Lakukan Modifikasi Cuaca untuk Atasi Hujan Deras
- Waka MPR Ibas Ajak Generasi Muda Kembangkan Ekonomi Kreatif Lokal ke Kancah Global
- PP Himmah Minta KPK Segera Periksa Senator terkait Dugaan Suap Pemilihan Pimpinan DPD
- PDIP Jatim Berbagi, Said Singgung Ekonomi Rakyat Tak Baik dan Daya Beli Turun