DPR Tagih Finalisasi Uji Publik Kurikulum 2013
Kamis, 10 Januari 2013 – 18:34 WIB

DPR Tagih Finalisasi Uji Publik Kurikulum 2013
Ditambahkannya, Mendikbud juga harus memberikan laporan evaluasi perkembangan kurikulum pendidikan yang lalu k(KTSP) kepada Komisi X DPR sebelum menjelaskan kepada publik setiap hasil penelitian kurikulum, sekolah rintisan kurikulum, model kurikulum, dan bahan kebijakan yang dibiayai anggaran tersebut.
Baca Juga:
“Kenapa saya terus meminta evaluasi kurikulum yang lalu, karena evaluasi tersebut penting supaya kita memiliki patokan-patokan apa saja yang perlu dan akan kita tingkatkan untuk meningkatkan kualitas dan kwantitas kurikulum 2013 ke depannya. Karena anggaran perubahan kurikulum itu sangat besar," pungkas Herlini.(fat/jpnn)
JAKARTA – Komisi X DPR mendesak Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemebdikbud) melakukan pemaparan finalisasi hasil uji publik Kurikulum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental