DPR Tahan Rekomendasi Kurikulum Baru
Jumat, 18 Januari 2013 – 17:17 WIB

DPR Tahan Rekomendasi Kurikulum Baru
“Harus ada parameter keberhasilan dan kegagalan kurikulum. Bagaimana dikatakan berhasil, bagaimana dikatakan gagal, itu semua harus lengkap,” tegasnya.
Karenanya secara umum Panja menilai Kemdikbud belum siap untuk pelaksanaan kurikulum baru pada tahun 2013 ini. Untuk itu ke depan, Panja menginginkan adanya pembahasan komprehensif sebelum memberikan rekomendasi.
“Karena ini menyangkut orang, kalau gagal tidak bisa diulang. Sementara Kemdikbud dalam penyampaian dokumen yang kita minta itu dicicil. Atinya belum siap kan,” ujarnya.(fat/jpnn)
JAKARTA – Pemerintah berencana menerapkan kurikulum baru pada tahun ajaran 2013/2014 yang dimulai Juli mendatang. Namun Kementerian Pendidikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025