DPR Tidak akan Bernegosiasi dengan KPK
Selasa, 15 November 2011 – 17:42 WIB

DPR Tidak akan Bernegosiasi dengan KPK
“Dikhawatirkan, dalam konteks seleksi calon pimpinan KPK, lalu nantinya tidak jadi diumumkan siapa tersangka baru itu dan Busyro terpilih jadi Ketua KPK, maka publik akan mempersepsi ada kompromi,” ungkap politisi Partai Demokrat itu.
Ditambahkan, Benny bahwa DPR tidak akan bernegosiasi apapun dengan Pimpinan KPK dan tidak akan menerima tawaran saudara Busyro untuk tukar guling.
"Kita tidak mau proses penegak hukum dicampur-adukan dengan nuansa politis apapun,” tegas Benny K Harman.(fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Komisi III DPR, Benny K Harman mengingatkan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak berwacana ke publik soal menetapkan tersangka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mantan Komisioner KPK Duga Ada Aktor Lain di Balik Mafia Peradilan Suap Rp 60 Miliar
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Setelah Heboh Pengadil Terjerat Kasus Suap, MA Rombak Posisi 199 Hakim
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- KPK Akan Periksa La Nyalla Terkait Kasus Dana Hibah Jawa Timur Setelah Penggeledahan