DPR Tuding BNPTKI Berorientasi Bisnis

DPR Tuding BNPTKI Berorientasi Bisnis
DPR Tuding BNPTKI Berorientasi Bisnis
"Untuk itu kami Mendesak BNP2TKI menyampaikan hasil Rakornis kepada Komisi IX , dan menyampaikan secara rinci anggaran yang digunakan untuk acara rakornis, baik yang bersumber dari APBN maupun sumber-sumber lain, saya meminta institusi yang berwenang melakukan. audit terhadap BNP2TKI, terutama terkait persoalan penggunaan dana untuk Rakornis di Dubai," katanya.

Selain itu, Rieke mendesak BNP2TKI menyerahkan kajian tentang  Sudan yang menjadi pertimbangan rencana penempatan TKI ke negara tersebut. "Kemenlu harus menunda penempatan TKI ke Sudan sampai disepakati perjanjian kerjasama antar RI dan Sudan yang berorientasi pada perlindungan TKI," tuntasnya. (boy/jpnn)
Berita Selanjutnya:
Pedagang Curhat ke Bang Yos

JAKARTA--Komisi IX DPR RI kesal dengan ulah Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan TKI (BNP2TKI). Pasalnya, BNP2TKI tak memberi kabar soal Rakornis


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News