DPR Usulkan KLH jadi Departemen
Kamis, 26 Februari 2009 – 12:52 WIB

DPR Usulkan KLH jadi Departemen
JAKARTA — Status Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) diusulkan dinaikkan menjadi departemen oleh Komisi VII DPR RI. Usulan ini mencuat karena banyaknya masalah lingkungan yang terjadi di Indonesia. “Itu program Adipura, saya lihat tidak efektif karena kenyataan di lapangan kondisi lingkungan kita sangat buruk. Kalau KLH tidak bisa meningkatkan kinerja, lebih baik dibubarkan saja,” tegasnya.
“KLH harus ditingkatkan statusnya, biar bisa lebih efektif dan lebih mendobrak. Mengapa? Banyak bencana alam yang terjadi di wilayah Sumatera, Jawa dan Sulawesi karena faktor lingkungan juga,” kata Nizar Dahlan, anggota Komisi VII DPR RI saat rapat dengar pendapat (RDP) dengan Menteri LH Rahmat Witoelar, Kamis (26/2).
Baca Juga:
KLH, menurut Nizar pula, diminta jangan hanya sekadar jadi pelengkap saja. Hal itu mengingat posisi lingkungan tak kalah pentingnya dengan sektor lain.
Baca Juga:
JAKARTA — Status Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) diusulkan dinaikkan menjadi departemen oleh Komisi VII DPR RI. Usulan ini mencuat karena
BERITA TERKAIT
- Senin Besok, Tol Junction Palembang Ramp 2 dan 3 Beroperasi, Sebegini Tarifnya
- Razia Gabungan di Rutan Pekanbaru, Ratusan Barang Terlarang Ditemukan
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Sekjen Relawan Muda Prabowo Gibran Apresiasi Dasco Bersilaturahmi dengan Sejumlah Tokoh
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- BPKH Distribusikan 152,4 Juta SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025