DPRD Desak Jajaran Direksi TransJakarta Dievaluasi
Selasa, 10 Juli 2018 – 22:36 WIB

Armada Transjakarta di Halte Tendean, Mampang, Jakarta Selatan dalam rangka uji coba jalur Koridor 13 dari Tendean hingga Ciledug di Tangerang. Foto: Salman Toyibi/Jawa Pos
Dengan keterlambatan perawatan tersebut, ia mempertanyakan kinerja PT Transjakarta. Karena, itu tidak benar. Oleh karena itu, ia menilai direksi PT Transjakarta harus dievaluasi. “ Gantilah yang lebih bagus. Gubernur harus segera evaluasi direksi PT Transjakarta,” tegasnya. (nas)
Baca Juga:
Kerusakan gate halte Transjakarta di depan gedung Departemen Kesehatan (Depkes), Jakarta Selatan, menuai kritik dari sejumlah kalangan
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Begini Penampakan Kris Dayanti Saat Naik TransJakarta
- Transjakarta Ubah Jam Operasional Saat Lebaran, Mulai Pukul 09.00 WIB
- Transjakarta Perpanjang Waktu Operasional Menuju Stasiun, Pelabuhan, dan Terminal
- AstraPay Catat Peningkatan Transaksi di Kuartal Pertama, Sektor Ini Naik 19 Persen
- Simak Layanan Bus Transjakarta untuk Nonton Pertandingan Indonesia vs Bahrain
- Anggota DPRD Ingatkan Pemprov DKI: Bikin Job Fair Jangan Asal-Asalan