DPRD DKI Minta Program Kartu Air Sehat Harus Tepat Sasaran ke Warga yang Membutuhkan
Kamis, 16 Januari 2025 – 07:12 WIB

Anggota DPRD DKI Jakarta Wa Ode Herlina. Foto: dokumentasi DPRD DKI
Layanannya mencakup pengiriman air melalui mobil tangki PAM Jaya secara gratis untuk menjamin kebutuhan air tetap terpenuhi.
Program tersebut dapat dimanfaatkan maksimal satu kali per bulan.
Kemudian, pelanggan 2A1 dan 2A2 yang mengalami gangguan suplai air mati pada periode tertentu dapat melaporkan kondisinya melalui Contact Center PAM Jaya (1500-223).
Berikut tarif promo program Kartu Air Sehat:
• Pelanggan 2A1: tarif flat sebesar Rp 1.000 per meter kubik untuk seluruh pemakaian air setiap bulannya
• Pelanggan 2A2: tarif flat sebesar Rp 3.550 per meter kubik untuk pemakaian air hingga 20 meter kubik pertama setiap bulannya. (mcr4/jpnn)
Wa Ode Herlina menegaskan bahwa penerapan program Kartu Air Sehat harus tepat sasaran kepada warga yang memang membutuhkan.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Biksu Thudong Tiba di PIK, DPRD DKI: Momentum Tunjukkan Toleransi
- Demokrat: 5 Pansus Baru Penting untuk Atasi Masalah Krusial Jakarta
- Gubernur Pramono Panggil Kepala Disdik, Bahas Dana KJP yang Belum Cair
- 2 Reservoir Komunal Milik PAM Jaya Beroperasi, Alirkan Air ke 2.367 Keluarga
- Pramono Anung Bagikan 300 Ribu Kartu Air Sehat kepada Warga Kurang Mampu