DPRD Kalsel Dihadiahi Popok Bayi
Hanya Nonton PON Riau Gunakan Dana Daerah
Jumat, 07 September 2012 – 10:47 WIB
Wakil ketua DPRD Kalsel, Iqbal Yudiannoor mengatakan, bagi anggota dewan yang tak mau mengeluarkan uang pribadi dan tak berangkat hanya gara-gara tak jadi dibiayai APBD sama saja dengan tak peduli dengan perkembangan olahraga Indonesia. Ia menyebut mereka yang tak berangkat dengan sebutan “pelit”.
“Apalagi namanya kalau bukan pelit. Masa gara-gara tidak didanai APBD tak jadi berangkat. Kalau ada anggota dewan seperti ini sama saja dengan tak mempedulikan perkembangan olahraga Kalsel,” timpalnya. (sip)
BANJARMASIN - Para anggota DPRD Kalsel tak bisa menutupi wajah mereka yang agak malu saat dihadiahi para mahasiswa dari BEM KM Unlam popok bayi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun