DPRD Kota Bogor Tekankan Pentingnya Netralitas ASN dan Pengawasan Pilkada 2024
Jumat, 04 Oktober 2024 – 20:20 WIB
"Beberapa kasus dalam pemilu sebelumnya menunjukkan ketidaksiapan petugas KPPS dalam menjalankan tugasnya. Kami meminta KPU untuk memberikan pelatihan intensif agar petugas dapat melaksanakan tugas dalam berbagai kondisi," jelas Anna.
KPU Kota Bogor menyatakan akan merekrut 13.770 petugas KPPS yang akan disebar di 1.530 TPS pada Pilkada mendatang.
Pelatihan dan pembekalan kepada petugas diharapkan dapat meningkatkan kualitas penyelenggaraan pemilu secara keseluruhan. (jlo/jpnn)
Komisi I DPRD Kota Bogor tekankan pentingnya netralitas ASN, pengawasan Bawaslu, dan penyelenggaraan KPU dalam Pilkada 2024.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Cawalkot Cilegon Robinsar jadi Korban Fitnah, Tim Pemenangan Langsung Bergerak
- Simulasi Pemungutan Suara Gambaran Kesiapan di Lapangan
- Pemkot Madiun Antisipasi Gangguan Objek Vital Jelang Pemungutan Suara
- Tak Ingin Kecolongan, KPU Batang Petakan TPS Rawan Bencana
- Eks Napiter Qomar Kuntadi Harap Pilkada 2024 Aman dan Damai
- Bawaslu DKI Jakarta Telusuri Dugaan Pengurus RT dan LMK di Cilincing Terlibat Politik Praktis