DPRD Solo Setujui Jokowi Mundur
Selasa, 02 Oktober 2012 – 07:41 WIB

Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menyampaikan pidato politiknya pada Pemantapan Tiga Pilar Partai dihadapan ribuan kader dan tokoh PDIP se-Jawa Tengah di GOR Jatidiri, Senin (1/10). Dalam pidatonya, Megawati berharap mesin partai didaerah mulai digerakan kembali. Salah satu contoh, Kemenangan Jokowi yang merupakan gerakan dari seluruh kader PDI Perjuangan. FOTO: ADITYO DWI/RADAR SEMARANG
Kemarin pagi Sekda Budi Suharto mewakili Jokowi menyerahkan surat pengunduran diri kepada pimpinan DPRD. Surat itu juga disertai lampiran bukti hasil penetapan KPU DKI Jakarta yang menyatakan bahwa Jokowi memenangi pilgub DKI Jakarta.
"Saya sekretaris daerah atas nama wali kota akan menyerahkan surat permohonan untuk berhenti sebagai wali kota sebagaimana mereferensi dari hasil rapat paripurna di KPU DKI Jakarta bahwa pada Sabtu (29/9) Pak Jokowi telah ditetapkan memperoleh suara terbanyak," ungkap Budi di Kantor DPRD Solo kemarin. (by/mas/jpnn/c11/nw)
SOLO - Rapat paripurna DPRD Kota Solo secara bulat menyetujui pengunduran diri Wali Kota Joko Widodo (Jokowi) tadi malam. Hal itu sekaligus mementahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo