DPW PKB Banten Sudah Putuskan Bakal Mendukung Cak Imin di Muktamar Bali
Selasa, 20 Agustus 2024 – 16:08 WIB
"Alasannya yang mengemuka mendukung kembali Cak Imin, karena PKB di bawah kepemimpinannya sukses," ucap dia, Selasa (20/8).
Fauzi menjelaskan keputusan mendukung kembali Cak Imin menjadi ketum PKB periode 2024-2029 lahir dari ketetapan rapat pleno.
"Jadi, atas beberapa pertimbangan hasil rapat pleno DPW PKB Banten meminta kembali Cak Imin menjadi ketum," tutur dia.
Fauzi memastikan soliditas jajaran PKB Banten menjelang muktamar di Bali akan tetap terjaga dengan baik.
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Banten akui keberhasilan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin.
BERITA TERKAIT
- Gus Imin Dukung Kemenag Bentuk Dirjen Pondok Pesantren
- Ketemu UAS, Cak Imin Optimistis Abdul Wahid jadi Gubernur Riau
- Dua Anggota DPR RI Menggugat Cak Imin di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Ada Apa?
- Menteri P2MI Dorong Peningkatan Skill PMI untuk Tekan Eksploitasi
- Lihat Ekspresi Cak Imin Bertemu Gus Ipul saat Kemensos-Kemenko Pemberdayaan Masyarakat Bersinergi
- Tomy Hendrajati: Tanpa Dukungan Donatur, HI Tidak akan Bisa Berbuat untuk Kemanusiaan