DPW RSI Siap Antar Batik Riau Dikenal Dunia

DPW RSI Siap Antar Batik Riau Dikenal Dunia
Tim Puan Puan Aspekraf bersama dewan pimpinan wilayah (DPW) Rumah Sandiuno Indonesia (RSI) Provinsi Riau selaku penyelenggara kegiatan. Foto:Rizki Ganda Marito/JPNN.com

“Nanti akan ada juga pemberian penghargaan kepada tokoh-tokoh pegiat batik. Ada sembilan kategori,” tuturnya.

Irna menambahkan, agar masyarakat Riau khususnya Kota Pekanbaru untuk antusias dan mendukung kegiatan yang dapat meningkatkan nilai budaya dan ekonomi ini. (mcr36/jpnn)

Puan Aspekraf bersama dewan pimpinan wilayah (DPW) Rumah Sandiuno Indonesia (RSI) Provinsi Riau menggelar kegiatan ‘Semarak Batik Riau Menyapa Dunia’


Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Rizki Ganda Marito

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News