Drama di Balik PHK Julen Lopetegui sebagai Pelatih Spanyol
Rabu, 13 Juni 2018 – 20:23 WIB
Lopetegui sedih. Namun, dia berterima kasih atas dukungan yang dia terima dari para pemain. Nyaris seratus persen pemain Spanyol di Piala Dunia 2018 adalah pendukung Lopetegui, tak pernah punya masalah dengan pria yang saat menjadi pemain itu berposisi sebagai kiper.
Namun, keputusan sudah diambil. Lopetegui harus keluar dari timnas. Dia hanya bisa meminta kepada pemain untuk tetap bersatu dan fokus pada turnamen. Lopetegui menegaskan bahwa tim saat ini adalah skuat yang punya peluang besar menjadi juara Piala Dunia.
Setelah vonis PHK (pemutusan hubungan kerja) Lopetegui, federasi memutuskan mengangkat Hierro sebagai pelatih Spanyol di Piala Dunia 2018. (marca/sport/adk/jpnn)
Enam pemain senior Spanyol, termasuk tiga kapten, meminta RFEF tidak memecat Julen Lopetegui di saat Piala Dunia 2018 tinggal hitungan jam.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- UEFA Nations League: Spanyol Menang Meyakinkan Atas Serbia
- UEFA Nations League: Spanyol Menang Tipis 1-0 Atas Denmark
- Klasemen UEFA Nations League: Juara Eropa Tertahan di Serbia
- Ini 2 Produk Ekspor Andalan FKS Food ke China dan Spanyol
- Fantastis, Spanyol Kawinkan Gelar EURO dan Olimpiade Paris 2024
- Big Match, Prancis vs Spanyol di Final Olimpiade Paris 2024