Drawing Liga Champions 2021/22: Spanyol Mendominasi
jpnn.com, ISTANBUL - UEFA bakal menggelar drawing fase grup Liga Champions 2021/22 di Istanbul, Turki, Kamis (26/8) malam WIB.
Sebanyak 32 tim memastikan bakal ambil bagian di ajang antarklub paling bergengsi di Benua Biru ini.
Dari 32 kontestan tersebut, UEFA akan membaginya menjadi delapan grup, artinya masing-masing grup bakal berisi empat tim.
Sebelumnya, UEFA telah membagi 32 tim tersebut dalam empat pot unggulan.
Pot 1 berisikan tim-tim juara Liga Champions dan pemenang Liga Europa 2020/2021, serta kampiun enam kompetisi teratas di Eropa pada 2020/2021.
Pot 2, 3 hingga 4 diambil berdasarkan performa klub dalam lima musim terakhir di kompetisi antarklub Eropa seperti Liga Champions dan Liga Eropa.
Berikut pembagian pot drawing Liga Champions:
Pot 1 : Atletico Madrid, Manchester City, Bayern Munich, Inter Milan, Lille, Sporting Lisbon, Chelsea, Villarreal.
UEFA bakal menggelar drawing fase grup Liga Champions 2021/22 di Istanbul, Turki, Kamis (26/8) malam WIB. Simak Jadwalnya.
- Ruben Amorim Datang, Ruud van Nistelrooy Resmi Tinggalkan Manchester United
- Nistelrooy Bawa Banyak Energi Positif di MU
- Hasil Liga Spanyol: Barcelona Tumbang di Markas Real Sociedad
- Cedera ACL, Bek Real Madrid Eder Militao segera Menjalani Operasi
- Real Madrid Menang 4-0 Atas Osasuna, Vinicius Junior Cetak Hattrick
- Duka di Balik Kemenangan Bayern Munchen Atas Benfica