Drop box Jadi Pilihan Pemilu di Luar Negeri
Pemungutan suara di sana akan dilakukan pada hari Minggu, tanggal 6 April 2014. Pemilihan tanggal ini disesuaikan dengan hari libur para WNI di sana, sehingga diharapkan para WNI dapat memberikan suaranya. Komisi Pemilihan Umum sendiri telah memutuskan bahwa pemungutan suara di luar negeri dapat dilakukan antara tanggal 30 Maret 2014 -6 April 2014 sesuai dengan hari libur dinegara masing-masing.
PPLN Kota Kinabalu akan membuka 14 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di KJRI Kota Kinabalu untuk menampung 7000 pemilih yang tinggal di wilayah Kota Kinabalu dan sekitarnya. Saat ini KJRI juga tenagh mengupayakan ijin untuk pembukaan TPS di Sekolah Indonesia Kota Kinabalu yang juga merupakan milik Pemrintah Indonesia. Diinformasikan pula bahwa jumlah pemilih dalam Daftar Pemilih Tetap saat ini sebanyak 158.320 dan masih terbuka kemungkinan akan berubah hingga tanggal 21 Maret 2014. (mia)
JAKARTA– Pemilihan Umum (Pemilu) di Malaysia akan dilakukan dengan sistem drop box untuk warga negara Indonesi (WNI) yang jauh dari KBRI/ KJRI.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pengusaha Batu Bara Ini Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ada Apa?
- Gerakan Cinta Prabowo Gelar Rakernas Pertama, Siapkan Program untuk Indonesia Emas
- FORMAS dan Lemdiklat Polri Teken Kerja Sama Bidang Pengembangan SDM
- Jangkau Masyarakat Pinggiran, Fisiohome Beri Layanan Gratis di Rusunawa Sumur Welut
- Pindad Menyiapkan Produksi MV3 Garuda untuk Kendaraan Dinas Menteri
- Long Storage jadi Cara Pemkot Tangsel Kendalikan Banjir