Dua Anggota Sindikat Internasional Dibekuk di Sanggau
Minggu, 14 Juli 2013 – 18:42 WIB

Dua Anggota Sindikat Internasional Dibekuk di Sanggau
JAKARTA -- Plt Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Barat, Isnawati membenarkan soal adanya penangkapan dua tersangka sindikat narkoba internasional di Desa Balai karangan, Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Sabtu (13/7), sekira pukul 16.00 WIB.
"Ada informasi penangkapan dua tersangka (sindikat narkoba internasional). Tapi saya masih menunggu informasi dari lapangan," bebernya saat dihubungi via ponsel, Minggu (14/7).
Baca Juga:
Sementara itu, hingga berita ini diturunkan, pihak BNN belum memberikan keterangan resmi. Kabag Humas BNN Kombes Pol Sumirat Dwiyanto belum merespon saat dihubungi via ponsel dan pesan singkat.
Informasi didapat, petugas BNN bersama BNNP Kalbar menangkap dua tersangka dengan inisial E dan H yang terlibat dalam sindikat barang haram tersebut.
JAKARTA -- Plt Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Barat, Isnawati membenarkan soal adanya penangkapan dua tersangka sindikat
BERITA TERKAIT
- Arus Balik Lebaran Meningkat, Tol Semarang-Batang Terapkan Contraflow
- Menko Airlangga Bertemu PM Anwar Ibrahim, Bahas Strategi Menghadapi Tarif Resiprokal AS
- Didit Hediprasetyo Jadi Kekuatan Tak Terduga Milik Prabowo
- Setop Rekrut Honorer Baru, Angkat Dahulu R2/R3 Jadi PPPK
- 3 Juta Lulusan SMA/SMK Menganggur, Waka MPR: Berbagai Langkah Harus Segera Diambil
- Menhut Beri Kabar Gembira Berkaitan Gunung Rinjani, Pendaki Sebaiknya Menyimak