Dua Bayi Berusia 14 Hari Ini Positif Terjangkiti COVID-19
Selasa, 19 Mei 2020 – 22:49 WIB

Ilustrasi tes virus corona. Foto: Ricardo/JPNN
Sementara dengan adanya temuan dua kasus bayi itu total tercatat sudah ada 15 kasus positif COVID-19 di kabupaten berpenduduk 408.597 jiwa tersebut dan berada di posisi ke delapan dari 14 kabupaten/kota yang ada temuan kasus di Sumsel.
Selain itu Gugs Tugas Sumsel berharap masyarakat dapat memahami bahwa COVID-19 sejauh ini dapat menyerang siapa saja tanpa melihat umur atau jenis kelamin selagi potensi-potensi penularan itu masih ada, terutama disebabkan lemahnya upaya pencegahan.
"Kami imbau gunakanlah masker baik di luar maupun dalam rumah, apalagi jika di dalam rumah ada bayi atau anak-anak, setidaknya penggunaan masker bisa meminimalisir penyebarannya," kata Yusri menjelaskan.(antara/jpnn)
Kabar mengejutkan datang dari Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan. Dua bayi laki-laki yang baru berusia 14 hari dinyatakan positif terinfeksi COVID-19.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Berawal dari Informasi Masyarakat, Polisi Tangkap Pelaku Penyalahgunaan Narkotika di Mura
- Curi Ratusan Janjang Buah Kelapa Sawit, SR Ditangkap
- Remaja Pencuri Buah Kelapa Sawit di Musi Rawas Ditangkap Polisi
- Jalan Lintas Musi Rawas-Musi Banyuasin Longsor, Kendaraan Besar Dialihkan ke Simpang Semambang
- Antisipasi Kejahatan, Polisi Siaga di Pasar Bedug Muara Beliti
- Sempat Masuk DPO, Tersangka Kasus Senpira Diringkus Polisi