Dua Bupati Riau Dapat Penghargaan
Kamis, 18 Desember 2008 – 20:00 WIB

Foto : Erisman Yahya/JPNN
Pada kesempatan yang sama, Arwin AS menyebut bahwa Kabupaten Siak pada 2011 akan swasembada beras. Produksi beras tiga tahun terakhir di Siak, sebutnya terus meningkat rata-rata 30 persen per tahun. Luas areal persawahan di Siak mencapai 7000 hektar. “Saya sangat optimis pada 2011 Siak akan swasembada beras,” sebutnya.
Baca Juga:
Arwin juga optimistis, dengan lahan seluas 7000 hektar, Siak bisa swasembada beras pada tahun 2011 nanti. Untuk mencapai target itu, pihaknya terus berusaha mempertahankan tren peningkatan produksi beras sebesar 30 persen, termasuk perluasan areal sawah maupun pemilihan bibit unggul. Arwin menjelaskan, tren produksi beras di Siak dalam tiga tahun terakhir mengalami peningkatan sebesar 30 persen.
Namun Arwin juga mengakui di Siak sempat mengalami penurunan produksi beras yang hanya mencapai 16 persen. Penyebabnya, kata Arwin, antara lain masalah kelangkaan pupuk, iklim dan persoalan air. "Kalau curah hujan berkurang, maka musim tanam pun ikut berkurang, karena lahan kita lahan tadah hujan, " ujarnya.
Untuk meningkatkan produksi pangan di Siak, Arwin terus melakukan pencabutan sawit-sawit di lahan pertanian dan mencegah pengalihan fungsi lahan dari lahan tani ke lahan kebun sawit. "Kami juga terus mempelajari bibit yang bisa dipakai 8-12 ton pertahun, " ujarnya.
JAKARTA – Paling tidak dua bupati dari Provinsi Riau, yakni Bupati Rokan Hulu (Rohul) Drs Achmad MSi dan Bupati Siak H Arwin AS SH menerima
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka