Dua Bus Adu Kepala, 20 Orang Meninggal Dunia
Senin, 30 April 2012 – 13:31 WIB

Dua Bus Adu Kepala, 20 Orang Meninggal Dunia
Negara di belahan Asia Selatan itu memang memiliki angka kematian akibat kecelakaan darat tertinggi di dunia. Menurut organisasi kesehatan internasional, WHO, kecelakaan jalan raya di India yang sangat tinggi umumnya disebabkan infrastruktur jalan yang buruk dan rendahnya disiplin pengendara yang sering ngebut atau ugal-ugalan.
Baca Juga:
Berdasarkan data pemerintah India, sedikitnya 126 ribu orang telah tewas dalam berbagai kecelakaan jalan raya pada tahun 2010. Ini artinya setiap hari ada 345 orang meninggal akibat kecelakaan di jalanan.(afp/ara/jpnn)
LUCKNOW - Dua bis sarat penumpang di negara bagian Uttar Pradesh, India Minggu (29/4), bertabrakan dengan posisi adu kepala. 20 orang dinyatakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Bantah Israel, Trump Menjamin Warga Palestina Tak Akan Diusir dari Gaza
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza
- Menlu China Minta Warga Jepang Setop Dukung Taiwan, Ungkit Dosa Era Perang Dunia II
- Pegawai Bandara Mogok Kerja, 3.400 Penerbangan Dibatalkan
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza