Dua Gol Silva Dekatkan Jarak City ke MU
Minggu, 20 Januari 2013 – 00:20 WIB

Dua Gol Silva Dekatkan Jarak City ke MU
MANCHESTER - Manchester City berhasil mengamankan tiga poin penuh saat meladeni perlawanan Fulham di Etihad Stadium, Sabtu (19/1) malam WIB. The Citizen -julukan Manchester City- harus berterimakasih kepada David Silva yang mencetak dua gol kemenangan pada pertandingan ini.
Berkat kemenangan ini, City kini mengoleksi 51 poin hasil 23 pertandingan. Anak asuhan Roberto Mancini itu berhasil merapatkan jarak dengan Manchester United yang kini mengoleksi 55 poin.
Tapi jarak empat City dengan MU masih bisa menjauh karena Setan Merah baru akan menjalani pertandingan ke-23 musim ini melawan Tottenham Hotspur, Minggu (20/1) ini.
David Silva sudah mencetak gol saat pertandingan baru berlangsung 95 detik. Gol ini bermula dari tendangan Edin Dzeko dari luar kotak penalti yang masih bisa ditepis Mark Schwarzer.
MANCHESTER - Manchester City berhasil mengamankan tiga poin penuh saat meladeni perlawanan Fulham di Etihad Stadium, Sabtu (19/1) malam WIB. The
BERITA TERKAIT
- Liverpool vs PSG: The Reds Enggan Main Aman
- Misterius, Atlet Taekwondo Meninggal saat Latihan di Semarang
- Liverpool vs PSG, Arne Slot: Kami tidak Mengejar Hasil Seri
- Liverpool vs PSG, Luis Enrique: Kami Datang untuk Menang
- Statistik Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Sebelum Resmi Jadi WNI
- Semen Padang Dicukur Persib Bandung, Eduardo Almeida Pasang Badan, Simak Kalimatnya