Dua Gol Silva Dekatkan Jarak City ke MU
Minggu, 20 Januari 2013 – 00:20 WIB

Dua Gol Silva Dekatkan Jarak City ke MU
Sayangnya bola muntah kemudian mengarah ke David Silva. Pemain timnas Spanyol itu dengan mudah mencetak gol ke gawang yang sudah kosong.
Skor 1-0 bertahan hingga babak pertama berakhir. City baru bisa menambah keunggulan pada menit 69.
Lagi-lagi melalui David Silva melalui kerjasamanya dengan Tevez, membuat tendangan jauh melambung ke tiang Fulham sehingga mengubah skor jadi 2-0 yang bertahan hingga peluti akhir. (abu/jpnn)
MANCHESTER - Manchester City berhasil mengamankan tiga poin penuh saat meladeni perlawanan Fulham di Etihad Stadium, Sabtu (19/1) malam WIB. The
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 16 Besar Liga Champions: 3 Mantan Juara Babak Belur
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Bali United Payah, Persis Solo Berpesta Gol, Cek Klasemen Liga 1
- Ini Tugas Pertama Jordi Cruyff di Timnas Indonesia
- All England 2025: Putri KW Memukul Unggulan ke-8
- Menpora Dito Pastikan Timnas Bahrain Disambut dengan Standar Keamanan Internasional