Dua Hari Listrik Mati, Pemkot Bekasi Lumpuh
Selasa, 11 Mei 2010 – 06:23 WIB
Dia juga mengatakan, saat ini perbaikan sedang dilakukan. ”Kami masih melakukan perbaikan di gardu yang menyuplay listrik ke kantor Pemkot Bekasi,” terangnya.
Sementar aitu, Asisten Manager Ditribusi PLN Area Pelayanan Jaringan (APJ) Kota Bekasi, Hari Santoso, mengaku gangguan SKTM menimbulkan kerusakan pada 15 Gardu yang tersebar di wilayah Kota Bekasi. Penyebabnya, lanjut Hari, karena aktivitas galian kabel dalam tanah, sehingga berimbas pada saluran listrik pada penghubung tiap gardu.
”Setiap gardu melayani ditribusi 100-200 rumah. Artinya, ada sekitar 3.000 rumah mengalami pemadaman sementara ini,” terangnya juga. (dny/jpnn)
BEKASI-Akibat terjadinya gangguan pada sistem Saluran Kabel Tegangan Tinggi Menengah (SKTM), membuat suplai listrik di wilayah Kota Bekasi mengalami
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS