Dua Jenderal Purnawirawan TNI Ini Siap Beri Pelatihan Menghadapi Bencana di Kawasan Berisiko
“Sebaik-baiknya manusia adalah yang bermanfaat untuk orang lain. Semangat itu tentu saja yang mendorong Relawan Siaga untuk senantiasa bermanfaat bagi orang lain. Ini komitmen kami,” jelas Sandiaga dalam rapimnas tersebut.
Sekretaris Jenderal Relawan Siaga HMBC Rikrik Rizkiyana menyatakan organisasi kemanusiaan itu lahir dari kekosongan kemanusiaan di tengah bencana dan musibah yang semakin marak terjadi di Indonesia.
Dia meminta masyarakat selalu mendukung kegiatan-kegiatan kemanusiaan yang dilakukan Relawan Siaga selama ini.
Sementara itu, Kepala Pusdiklat BNPB Berton Suar Panjaitan mengatakan tren bencana Indonesia terus meningkat dalam satu dekade terakhir membutuhkan perhatian serius.
Dia mengapresiasi Relawan Siaga yang ikut terjun langsung membantu memberikan bantuan kemanusiaan kepada masyarakat yang terdampak bencana.
“Kami juga mengimbau kepada masyarakat lainnya untuk menjadi sukarelawan, khususnya dalam kebencanaan,” kata Berton. (flo/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Relawan Siaga yang dipimpin Letjen (Purn) Agus Sutomo siap memberikan pelatihan kebencanaan di kawasan-kawasan yang berisiko tinggi mengalami bencana di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Natalia
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- BNPB Imbau Pemerintah Daerah Siap Siaga Hadapi Bencana Hidrometeorologi Basah
- Malam-Malam Prabowo Rapat Mendadak, Minta Update Bencana Erupsi Gunung Lewotobi
- Belasan Rumah di Bondowoso Rusak Diterjang Angin Puting Beliung