Dua Kapal Perang Siaga di Perairan Nusakambangan
TNI-Polri Perketat Pengamanan, Sebar Aparat Berpakaian Preman
Selasa, 10 Maret 2015 – 04:52 WIB
Daru menambahkan, KRI Diponegoro dilengkapi dengan berbagai perlengkapan persenjataan siap tempur. Di antaranya, meriam kaliber 76 milimeter, rudal permukaan dengan jarak jangkau 100 kilometer, radar antipesawat udara, serta dua unit meriam kaliber 20 milimeter kanan dan kiri. KRI Diponegoro membawa 90 personel, sementara KRI Lambung Mangkurat 60 orang dengan persenjataan lengkap.
"Kami mendapat sektor antara Cilacap dan Denpasar. Operasi dilaksanakan setiap hari, begitu selesai mengisi bahan bakar, kami kembali ke laut," katanya.(adi/far/sus/jpnn)
CILACAP - Pengamanan Pulau Nusakambangan jelang eksekusi terhadap para terpidana mati kasus narkoba terus diperketat. Meski di Dermaga Wijayapura
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Sebagian Wilayah Hujan
- Hasil Seleksi CPNS 2024 Pemkab Batanghari, 96 Peserta Lulus, Masih Ada Formasi belum Terpenuhi
- Silakan Dicatat, Dedi Mulyadi Janji Tidak Akan Bagi-Bagi Jabatan kepada Sukarelawan
- Sopir Travel di Riau Rekayasa Kasus Perampokan, Diduga Hindari Penarikan Leasing
- Peredaran 1,18 Juta Batang Rokok Ilegal Digagalkan Bea Cukai Langsa, 2 Pelaku Ditangkap
- Penjelasan PT PEU Terkait Kisruh di Koperasi BMS, Oh Ternyata