Dua Kubu Timses Bentrok, 4 Mobil Dirusak
Minggu, 25 Maret 2012 – 07:37 WIB

Dua Kubu Timses Bentrok, 4 Mobil Dirusak
Pantauan Metro Aceh (Grup JPNN) beberapa setelah aksi anarkis di Balee Seutui kemarin malam, puluhan personil polisi mengenakan rompi anti peluru dan personil Brimob serta aparat TNI. Petugas terlihat berjaga-jaga di lokasi kejadian, guna mengamankan lokasi maupun proses evakuasi kendaraan yang diamuk massa. Kapolres Bireuen, AKBP Yuri Karsono bersama Dandim 0111/Bireuen, Letkol Inf M Arfah berada di TKP dan berdiskusi dengan Geuchik Malek yang merupakan Ketua Timses Irwandi-Muhyan Kabupaten Bireuen. (bah)
BIREUN - Aksi penyerangan terhadap pengusung kandidat calon kepala daerah, terus berlangsung silih berganti. Kali ini menyebar sampai ke daerah Kabupaten
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal