Dua Mantan Petinggi Demokrat tak Kunjung Digarap
Jumat, 08 Maret 2013 – 19:32 WIB

Dua Mantan Petinggi Demokrat tak Kunjung Digarap
JAKARTA - Dua bekas petinggi Partai Demokrat, Andi Alifian Mallarangeng dan Anas Urbaningrum, yang berstatus tersangka dalam kasus berbeda belum juga diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi. "Hingga saat ini belum ada jadwal pemeriksaan untuk tersangka AU dan AAM," ujar Johan.
Kepastian ini disampaikan juru bicara KPK, Johan Budi, Jumat (8/3), menjawab wartawan, di Jakarta.
Baca Juga:
Andi Mallarangeng bekas Menteri Pemuda Olahraga dan Sekretaris Dewan Pembina Partai Demokrat, itu terlebih dahulu ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK, terkait kasus dugaan korupsi pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional, di Bukit Hambalang, Sentul, Bogor, Jawa Barat.
Sejak ditetapkan tersangka akhir 2012 lalu, Andi belum sekalipun diperiksa apalagi ditahan. Sedangkan sejumlah saksi-saksi sudah diperiksa untuk tersangka Andi.
JAKARTA - Dua bekas petinggi Partai Demokrat, Andi Alifian Mallarangeng dan Anas Urbaningrum, yang berstatus tersangka dalam kasus berbeda
BERITA TERKAIT
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- 3 Hakim Kasus Suap Pembebasan Ronald Tannur Dituntut Penjara Sebegini
- Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah, Polisi Lakukan Pendalaman
- Petugas CAT Tes PPPK Tahap 2 Jangan Coba 'Main Mata' dengan Honorer
- PT SMI - eMudhra Berkolaborasi Hadirkan Identitas Digital dan Keamanan Siber Terlengkap di Indonesia
- Desa Mukti Sari Memanfaatkan Limbah Ternak untuk Kemandirian Energi