Dua Mega Proyek Kelistrikan Dibangun di Jambi
Senin, 23 Februari 2009 – 15:31 WIB

Dua Mega Proyek Kelistrikan Dibangun di Jambi
Penentuan lokasi pembangunan pembangkit listrik ini, menurut Menteri ESDM, berdasarkan pertimbangan ketersediaan energi primer, melihat kondisi penyediaan dan permintaan tenaga listrik, di samping ketersediaan jaringan tenaga listrik.
Baca Juga:
Untuk program percepatan 10 ribu MW tahap I, difokuskan pada pembangunan PLTU batubara agar penyediaan tenaga listrik menggunakan batubara berkalori rendah. Juga mengurangi ketergantungan pada BBM dan menurunkan biaya pokok penyediaan tenaga listrik.
"Sedangkan program percepatan 10 ribu MW tahap II, diutamakan pada pemanfaatan energi baru dan terbarukan seperti tenaga air serta panas bumi," pungkasnya. (esy/jpnn)
JAKARTA — Dua mega proyek pembangkit tenaga listrik bakal dibangun di Jambi. Proyek yang pembangunannya dilaksanakan oleh swasta (IPP) itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi