Dua Menteri Hadiri Banyuwangi Ethno Carnival 2017
Sabtu, 11 November 2017 – 10:08 WIB
"BEC ini sendiri merupakan satu dari sekian banyak festival yang digelar Pemkab Banyuwangi dan terbukti telah menjadikan Banyuwangi berkembang menjadi salah satu destinasi favorit wisatawan," ujarnya.
Bahkan di tahun 2016, jumlah wisnus di Banyuwangi telah melebihi target yang ditetapkan. Jumlah wisnus yang ditargetkan sebesar 2,3 juta justru mencapai empat juta. "Begitu juga target wisman sebesar 45 ribu realisasinya mencapai 77 ribu," ujarnya. (adv/jpnn)
Kehadiran kedua menteri ini menunjukkan betapa pentingnya Banyuwangi Ethno Carnival sebagai salah satu festival di tanah air.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Indef Tanggapi Wacana Pemisahan Ekonomi Kreatif dari Kemenpar
- Fadli Zon Sering Viral di Dunia Maya, Sandiaga pun Tertawa
- Malam Hari ke Cimanggis, Sandiaga Berbicara soal Keris
- Beber Bukti Brand Lokal Bayar Rp 500 Juta Untuk Ikut Event di Paris, Wanda Hamidah: Pembohongan Publik!
- Gegara Konsep Languagepreneur, STBA LIA Dipuji Menteri Sandiaga