Dua Minggu, Waktu kerja Tim Pencari Fakta Mesuji
Jumat, 16 Desember 2011 – 16:57 WIB
Fokus utama dari TPFM tambah Denny, berupaya mengungkap persoalan dasar dua kasus ini. Siapapun yang dinilai telah melakukan tindak pidana, harus bisa mempertanggungjawabkan perbuatannya sesuai dengan hukum yang berlaku.
‘’Kemungkinan sengketa lahan antara warga dengan pengusaha, tidak hanya terjadi di dua provinsi ini. Nanti dari kami akan coba mencari solusi yang terbaik,’’ ungkap Denny.(afz/jpnn)
JAKARTA—Tim Pencari Fakta kasus Mesuji (TPFM) akan bekerja selama dua minggu. Tim yang dipimpin Wamenkumham Denny Indrayana ini terdiri dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Info Terbaru soal Pengumuman PPPK Guru, Peserta Kode R2 Kaget, Kini Misterinya Bukan Cuma soal Gaji
- Menhut Raja Juli Bertemu Perwakilan CSO, Bahas Soal Pengelolaan Hutan Adat
- Oknum Dosen Lakukan Pelecehan Sesama Jenis di Mataram, Sahroni Geram!
- Jokowi Masuk Daftar Pimpinan Korup, PBNU: Apakah Lembaganya Kredibel?
- Bos Rental Mobil yang Tewas Ditembak Sempat Minta Bantu Polisi?
- BKN: Kelulusan PPPK Guru Tahap 1 Siap Diumumkan, Admin SSCASN Cek Inbox