Dua Negara Bagian di Australia Berlakukan Keadaan Darurat Virus Corona
Senin, 16 Maret 2020 – 19:58 WIB

Karena pembelian panik, supermarket di Australia akan membuka jam khusus untuk pembeli lansia dan difabel. (Dave Hunt, file photo: AAP)
Sejauh ini, saran dari otoritas kesehatan di Australia adalah masuk sekolah saat ini masih dinyatakan aman.
"Situasi bisa berubah di masa depan, dan bila berubah, kami akan bertindak." katanya.
"Ini sesuatu yang berubah setiap hari dan kebijakan kita akan didasarkan pada informasi dan kasus yang ada saat ini," katanya lagi.
Hingga hari Minggu (15/3), kasus virus corona di Australia sudah melebihi 200 orang, dengan kasus terbanyak terjadi di negara bagian New South Wales sebanyak 134 kasus.
Di Victoria, dengan ibukota Melbourne, pihak berwenang mengatakan ada 14 kasus baru, sehingga kasus keseluruhan di Victoria mencapai 71 orang.
Simak berita-berita lainnya dari ABC Indonesia.
Hari Senin (16/3), dua negara bagian di Australia, yakni Victoria dan Kawasan Ibukota Australia (ACT) memberlakukan keadaan darurat sebagai respon terhadap pandemik virus corona
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Warga Indonesia Rayakan Idulfitri di Perth, Ada Pawai Takbiran
- Daya Beli Melemah, Jumlah Pemudik Menurun
- Dunia Hari Ini: Mobil Tesla Jadi Target Pengerusakan di Mana-Mana
- Kabar Australia: Pihak Oposisi Ingin Mengurangi Jumlah Migrasi
- Dunia Hari Ini: Unjuk Rasa di Turki Berlanjut, Jurnalis BBC Dideportasi
- Dunia Hari Ini: Kebakaran Hutan di Korea Selatan, 24 Nyawa Melayang