Dua Pekerja RDMP Kilang Minyak Balikpapan Mengaku Dianiaya Atasan, Polisi Diminta Tindak Tegas
Senin, 21 Maret 2022 – 23:32 WIB
Dia berharap polisi bisa menindak tegas pelaku ini.
"Saya yakin akan dipecat perusahaan karena masalah ini, tapi demi kebenaran, ya saya bela. Perempuan dipukul begitu ya saya enggak tega," tegasnya.
Sementara itu, Kasatreskrim Polresta Balikpapan Kompol Rengga Puspo Saputro saat dikonfirmasi mengaku masih mengecek laporan dari kedua pelapor tersebut.
"Saya belum monitor, sebentar ini masih cek dulu ya," kata Kompol Rengga singkat saat dikonfirmasi JPNN.com. (mcr14/jpnn)
Dua pekerja RDMP Kilang Minyak Balikpapan mengaku menjadi korban penganiayaan. Keduanya pun melaporkan kejadian yang menimpanya ke polisi
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Arditya Abdul Aziz
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!