Dua Pelajar Curi Motor untuk Jalan-Jalan
Jumat, 13 Januari 2012 – 03:30 WIB

Dua Pelajar Curi Motor untuk Jalan-Jalan
BATAM - Dua pelajar di Batam mencuri sepeda motor untuk jalan-jalan. Di Batuaji, WRT, 15, siswa SMP mencuri sepeda motor Vega ZR Biru BP 5512 FY milik Polta Sihombing warga Fanindo, Selasa (2/1). Di Sekupang, Ls, 15, siswa SMA mencuri sepeda motor Supra X 125 BP 2126 FA milik Siti Nafsiah, (31/12) lalu.
Keduanya kini meringkung di tahanan polisi. WRT diamankan Polsek Batuaji, Rabu (11/1). Sedangkan Ls ditangkap Polsek Sekupang, Kamis (5/1).
Baca Juga:
WRT menggasak sepeda motor di kawasan Fanindo, Selasa (2/1) lalu, menggunakan kunci T. "Motor korban lagi parkir, pelaku pakai kunci T untuk membawa kabur motor korban," ujar Kapolsek Batuaji Kompol Tua Turnip seperti dikutip Batam Pos.
Mendapat laporan itu, polisi langsung melakukan penyelidikan. "Hampir seminggu kita kembangkan, pelaku akhirnya tertangkap di jembatan I Barelang bersama motor curian ini," ujar Turnip.
BATAM - Dua pelajar di Batam mencuri sepeda motor untuk jalan-jalan. Di Batuaji, WRT, 15, siswa SMP mencuri sepeda motor Vega ZR Biru BP 5512 FY
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Minta Warga Aktif Berantas Judi Online
- Duit Habis Dipakai Judol, Pria di Bandung Pura-Pura Jadi Korban Begal, Bikin Gaduh
- Sadis, Seorang Istri di Inhu Aniaya Suami hingga Tewas, Motifnya tak Disangka
- Curhat Priguna Anugerah Seusai Tersandung Kasus Pemerkosaan, Ingin Profesi Dokternya Tetap Diakui
- Begini Kondisi 7 Santri Korban Pencabulan di Tulungagung
- Ini Motif Remaja di Serang Membacok Tamu di Acara Pernikahan