Dua Pelaku Pembunuhan Adik Bupati Muratara Ditangkap, Kapolda Sumsel Bilang Begini
Rabu, 06 September 2023 – 19:00 WIB

Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo. Foto: Cuci Hati/JPNN
Kedua pelaku langsung keluar lantaran kecewa. Namun, mereka kembali lagi sembari membawa sajam, pelaku langsung menyerang korban.
Sehingga mengakibatkan korban kritis akibat luka sabetan sajam.
Setelah kejadian itu, korban langsung dibawa ke Puskemas Bingin Teluk. Namun, nyawa korban tidak tertolong.(mcr35/jpnn)
Tim gabungan Polres Muratara dan Ditreskrimum Polda Sumsel berhasil menangkap dua pelaku pembacokan yang menewaskan adik Bupati Muratara, Muhammad Abadi.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Herman Deru Resmi Menyalakan Listrik PLN di Lima Desa di Keluang Muba
- Gubernur Sumsel Bersama Kepala BKKBN Salurkan MBG untuk Ibu Hamil di Palembang
- Pemda Sumsel Ajak OPD Bekerja Sama Menyatukan Visi dan Misi untuk Kesejahteraan Masyarakat