Dua RS di Surabaya Jadi Tempat Uji Klinis Vaksin Merah Putih, Begini Persiapannya
Selasa, 20 April 2021 – 19:29 WIB
"Menyiapkan prosedur uji klinis vaksin, termasuk mengantisipasi efek samping yang berpotensi muncul pada umumnya," tutur dia.
Dia menyebutkan, RS Unair pada prinsipnya siap menyukseskan rencana uji klinis vaksin Merah Putih sembari menunggu waktu yang tepat saat diperlukan pada uji sesuai tahapan sebelumnya.
Senada, Direktur Pendidikan Profesi dan Penelitian RSU dr Soetomo Surabaya Prof Dr dr Cita Rosita Sigit Prakoeswa mengatakan jika pihaknya masih menunggu hasil preklinik.
Dia berharap hasil preklinik itu baik, sehingga bisa dilakukan uji klinis.
RS Unair dan RSU dr Soetomo Surabaya akan berkolaborasi sebagai tempat uji klinis vaksin Merah Putih.
BERITA TERKAIT
- Pertebal Dukungan ke Luluk-Lukman, Sukarelawan Cantiq Surabaya Gelar Konvoi
- Teka-Teki Kepemilikan SHGB 991: 3 Sengketa Berkembang Makin Pelik, Seorang Notaris Jadi Tersangka
- PDIP Ajak Masyarakat Pilih Pemimpin yang Bawa Jatim dan Surabaya Lebih Maju
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Ivan yang Suruh Siswa Menggonggong Dapat Kejutan dari Tahanan Polrestabes Surabaya
- Tragis! Ibu dan Anak di Surabaya Tewas Gegara Warisan, Kejadiannya Mengerikan