Dua Ruko di Jalan Panjang Terbakar
Jumat, 25 Februari 2011 – 13:54 WIB
JAKARTA - Dua rumah toko (Ruko) di Jalan Panjang Perjuangan, Jakarta Barat, terbakar, Jumat (25/2). Kebakaran terjadi sekitar pukul 07.15 WIB menghanguskan isi dagangan berupa bingkai foto dan sepatu yang dijual di kedua bangunan ruko sederhana itu. Tak ada korban jiwa dalam amukan jago merah ini. Sepuluh menit kemudian kata Sulastri terdengar suara gaduh yang berteriak kebakaran. Pelanggannya pun langsung panik dan termasuk dia langsung panik. Dan alangkah kagetnya, ujar Sulastri, begitu mereka keluar ternyata yang terbakar malah di dekat tempatnya.
"Jumlah kerugiannya belum dapat ditaksir,” kata salah seorang petugas Kepolisian dari Sektor Kebon Jeruk yang enggan disebutkan identitasnya saat ditemui di Tempat Kejadian Perkara (TKP).
Baca Juga:
Sulastri, pemilik warung mie ayam yang lokasi usahanya tak jauh dari Ruko yang terbakar mengatakan peristiwa kebakaran terjadi sangat cepat. “Barusan tadi (pagi) banyak yang makan mie ayam di tempat Saya ini. Tidak ada tanda apapun yang mencurigakan,” katanya.
Baca Juga:
JAKARTA - Dua rumah toko (Ruko) di Jalan Panjang Perjuangan, Jakarta Barat, terbakar, Jumat (25/2). Kebakaran terjadi sekitar pukul 07.15 WIB menghanguskan
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS