Dua Saksi Sudutkan Jefferson Rumajar
Rabu, 02 Februari 2011 – 00:33 WIB
Sementara tentang dugaan suap ke Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) perwakilan Manado, Yan mengakui bahwa dirinya yang memerintahkan Frans memberikan uang kepada tim BPK. Namun penyuapan itu terjadi atas ide Jefferson. “Yang kenal dengan
BPK saya dan Sekkot, tapi idenya dari pak wali,” paparnya.
Setelah ini, sidang akan dilanjutkan 8 Februari 2011 mendatang. Agendanya masih pemeriksaan saksi JPU. “Kami masih akan hadirkan dua saksi,” kata JPU, Zet Tadung Allo.(sto/jpnn)
JAKARTA — Persidangan atas Wali Kota Tomohon nonaktif, Jefferson Rumajar kembali digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Selasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional
- Yorrys Raweyai: DPD Akan Mengawal Proses Pembangunan PIK 2 Tangerang
- BPMK Lanny Jaya Diduga Potong Dana Rp 100 juta dari 354 Kampung
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan