Dua Sipir dan Tiga Napi Tewas
Sabtu, 13 Juli 2013 – 04:12 WIB

Dua Sipir dan Tiga Napi Tewas
MEDAN - Suasana di ruang instalasi jenazah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Pirngadi Medan perlahan kelam, setelah ambulance datang membawa 4 jenazah korban kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) klas 1 Tanjunggusta sekitar pukul 05.00 WIB.
Tak lama satu jenazah lainnya yang sempat dibawa ke RS Bina Kasih juga tiba. Sehingga, total jumlah korban yang tewas sebanyak 5 orang.
Baca Juga:
Dari lima jenazah yang dievakuasi ke Instalasi Jenazah RSUD dr Pirngadi Medan, tiga jenazah sudah dapat diidentifikasi, dan langsung dibawa pulang ke rumah duka untuk dikuburkan, Jumat (12/7). Pengidentifikasian jenazah dibantu oleh tanda ditubuh dan kartu identitas. Sedangkan dua jenazah lainnya belum bisa dikenali.
Hal ini diakui oleh seorang keluarga korban, DE Situngkir (76). Katanya, ia tidak dapat mengenali lagi fisik keponakannya, mereka hanya dapat mengenali korban dari kartu identitas di kantong celana belakang.
MEDAN - Suasana di ruang instalasi jenazah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Pirngadi Medan perlahan kelam, setelah ambulance datang membawa 4 jenazah
BERITA TERKAIT
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan