Dua Sipir Jadi Budak Narkoba Napi
Rabu, 05 Desember 2012 – 11:39 WIB
Kepada polisi Zulfikar mengaku telah menyuruh Junanda mengambil sabu-sabu dari seseorang di depan sebuah bank di Jl. Malahayati, Telukbetung Selatan, Bandarlampung. Rencananya, setelah diambil, sabu-sabu itu akan diserahkan ke Zulfikar. Namun sebelum diserahkan ke Zulfikar, Junanda mengajak Yordan untuk menikmati sabu itu. Ternyata nasib mereka apes dan ditangkap reserse narkoba.
Baca Juga:
Saat diwawancara, Junanda mengaku sudah tiga kali mengambilkan sabu-sabu atas suruhan Zulfikar. Biasanya, Zulfikar menghubungi seseorang di luar lapas untuk menyerahkan kristal memabukkan itu kepada dirinya. Setelah dapat, barang itu kemudian diserahkannya kepada Zulfikar. ’’Setiap mengambil barang untuk Zulfikar, saya mendapatkan upah Rp2,5 juta," Junanda.(yud/fik/mas/jpnn)
BANDARLAMPUNG – Semakin banyak saja oknum sipir yang tertangkap tangan lantaran menjadi suruhan narapidana untuk mengedarkan narkoba. Dua sipir
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil oleh Oknum TNI AL, Rizky Ungkap Hal Ini
- Oknum TNI AL Peragakan Penembakan Bos Rental Mobil, Keluarga Korban Emosional
- ASN Pemkab Muna Dibunuh di Kamar Hotel Kendari
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri