Dua Siswa Asal Libya Terbangkan Pesawat Latih, Mendarat Darurat di Pantai Cemara Sewu
Senin, 11 November 2024 – 16:20 WIB
Semula, SAR menerima laporan adanya sinyal distress atau sinyal berbahaya yang terdeteksi pada Senin (11/11) pukul 09.32 WIB. Lokasi itu berada di Pantai Cemara Sewu.
Sinyal distress tersebut terdeteksi dari Cospas-Sarsat. Lalu pihaknya memberangkatkan satu tim rescue ke lokasi kejadian untuk mengecek kondisi pesawat serta penumpangnya.
Diketahui, jenis pesawat latih tersebut adalah Piper Warrior 3 (PA28-161) PK-PBC milik Perkasa Flight School. Pesawat itu diterbangkan dari Bandara Tunggul Wulung Cilacap.
Kepala Bandara Tunggul Wulung Suroso menyebutkan telah menerjunkan teknisi untuk melakukan pengecekan pesawat yang mendarat darurat di lokasi kejadian.
Pesawat latih yang diterbangkan dua siswa asal Libya mendarat darurat di Pantai Cemara Sewu Cilacap.
BERITA TERKAIT
- Pelindo Tingkatkan Kesadaran Lingkungan Siswa lewat 'TJSL Biodiversity Camp'
- PNM Dukung Generasi Muda Mengasah Kreativitas dan Bakat
- Pesawat Latih Mendarat Darurat di Pantai Cemara Sewu Cilacap, Begini Kondisi 2 Awaknya
- 5 Berita Terpopuler: Dokter Forensik Ungkap Luka Paha Siswa, Guru Honorer Supriyani Ungkit Omongan Bupati, Alasannya Masuk Akal
- Kasus Guru Honorer Supriyani: Dokter Forensik Ungkap Kondisi Luka di Paha Siswa, Ternyata
- Pemkot Tangsel Sebut Beasiswa untuk Siswa Kurang Mampu Selesai di Akhir 2024