Dua Terduga Teroris Asal Jambi Akhirnya Dibawa ke Jakarta
Rabu, 16 Agustus 2017 – 02:48 WIB
"Sudah diikuti sejak lama. Kalau gak salah sudah setahun," ujar Brigjen Pol Priyo Widyanto, kepada wartawan, belum lama ini.
Informasi dari Densus 88, kata Kapolda, keterlibatan yang bersangkutan adalah pernah mengikuti pelatihan di Riau, terlibat pembelian senjata api dari Medan dan sudah ada yang belajar merakit bom. (pds)
Densus Antiteror 88 memboyong dua terduga teroris Rahman (39) dan Selamet (38) ke Jakarta.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kaesang Ajak Warga Jambi Coblos Romi Hariyanto-Sudirman
- Terjebak dalam Sumur, 4 Orang di Jambi Tewas
- Brengkes Ikan, Cara Perempuan Menyangga Kebudayaan
- Pimpinan Pesantren di Jambi Diduga Melakukan Pencabulan 12 Santri
- AL Haris-Abdullah Sani Diprediksi Menang di Pilgub Jambi versi LSI Denny JA
- Dilaporkan Hilang, Bocah di Jambi Tewas di Bawah Gardu Listrik