Dua UMKM di Bogor dan Yogyakarta Dapat Bantuan Ekspor dari Bea Cukai, Mantap
Jumat, 08 Juli 2022 – 20:18 WIB

Petugas Bea Cukai menunjukkan tempe Azaki yang akan diekspor ke Korsel. Foto: Humas Bea Cukai
Menurut Hatta, PT Mega Andalan Kalasan menerima fasilitas kawasan berikat di bawah pengawasan kantor Bea Cukai Yogyakarta.
“Kami berharap dengan telah terlaksananya kegiatan pelepasan ekspor dua perusahaan ini dapat memacu dan meningkatkan semangat para UMKM lain untuk mengenalkan produknya ke kancah internasional,” tandas Hatta. (mrk/jpnn)
Dua UMKM di Bogor dan Yogyakarta mendapat bantuan kemudahan ekspor dari Bea Cukai
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- Perusahaan Rokok yang Mempertahankan Racikan Tradisional Ini Resmi Kantongi NPPBKC