Dualisme Kompetisi Berlanjut
Senin, 10 September 2012 – 06:26 WIB
"Sampai saat ini kami sedang menyusun jadwal rapat kedua. Kami cari waktu yang tepat karena terbentur Idul Fitri dan PON. Kalau tiba-tiba ISL digulirkan, kami menyayangkan," ucapnya.
Sebelumnya, JC memang hendak melakukan rapat kedua setelah rapat pertama pada 12 Juli lalu menyepakati poin yang dibahas. Namun, agenda rapat kedua beberapa kali tertunda.
Dari awalnya yang akan digelar 24 Juli, molor menjadi 30 Juli, 2 Agustus dan akhirnya gagal digealr pada 5 Agustus. Hal inilah yang disinyalir membuat klub-klub gerah dan mendorong agar kompetisi musim depan segera diputar.(aam)
JAKARTA-Dualisme kompetisi musim 2012-2013 rupanya masih akan tetap berlanjut. Itu setelah PT Liga Indonesia (PT LI) memutuskan untuk memutar kompetisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Apa Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Manchester City Dihajar Tottenham 4 Gol Tanpa Balas
- Celta Vigo vs Barcelona Berakhir Imbang, Barca Gagal Kembali ke Jalur Kemenangan
- Mengintip Peluang Jonatan Christie dan Sabar/Reza Juara China Masters 2024
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar