Duarrr! Mardi Mendengar Ledakan di Gedung Utama Kejagung
Rabu, 17 Februari 2021 – 08:54 WIB

Suasana ruang sidang lanjutan kebakaran Gedung Utama Kejagung, Selasa (16/2). Foto: Fransiskus Adryanto Pratama/JPNN.com
Pertama berkas perkara dengan nomor register 51/Pid.B/2021/PN JKT.SEL, terdakwanya Sahrul Karim, Karta, Tarno, dan Halim selaku pekerja pemasangan lemari, lantai vinyl, dan sekat ruangan di gedung utama Kejagung.
Kedua, berkas perkara dengan nomor register 50/Pid.B/2021/PN JKT.SEL dengan terdakwa Imam Sudrajat selaku orang yang mengerjakan bongkar pasang wallpaper di gedung utama Kejagung.
Ketiga, berkas perkara dengan nomor register 52/Pid.B/2021/PN JKT.SEL, terdakwanya Uti selaku mandor sekaligus pemilik CV. Central Interior yang mengerjakan renovasi gedung utama Kejagung.(cr3/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Mardi yang sudah berjalan pulang tiba-tiba mendengar suara ledakan dari Gedung Utama Kejagung RI, dan melaporkannya ke pos Pamdal.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Leadership Faktor Kunci Keberhasilan Kejaksaan Agung
- Dikaitkan dengan Kasus Suap Hakim Perkara Korupsi CPO, Zarof Ricar: Jahat Banget
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta Usut Sampai ke Petinggi MA
- Survei LSI: Kejagung Penegak Hukum Paling Dipercaya Publik
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Ketua Pengadilan dan 3 Hakim Tersangka Kasus Suap Perkara, Begini Respons MA