Dubes AS: Misi Saya di Indonesia Adalah…
Senin, 19 Februari 2018 – 14:34 WIB

Duta Besar Amerika Serikat (Dubes AS) untuk Indonesia, Joseph Donovan (kiri). Foto: JPG/JPNN.com
Dia pun sangat memahami kebijakan penyeimbangan kembali (rebalancing) yang ditempuh oleh Amerika Serikat terhadap kawasan Asia Pasifik. Bahkan ketika berkunjung ke Tiongkok ketika masih menjabat Panglima TNI, Moeldoko mengaku juga menyampaikan hal yang sama.
"Poin yang terpenting adalah masing-masing negara yang memiliki pengaruh besar di kawasan ini tidak mengambil kebijakan yang dapat menciptakan menurunkan kestabilan di kawasan Asia Pasifik,” kata Moeldoko yang didampingi oleh Deputi I Darmawan Prasodjo dan Deputi II Yanuar Nugroho.(fat/jpnn)
Dubes AS untuk Indonesia, Yoseph Donovan menyampaikan misinya di Indonesia. Salah satu misinya adalah memperkukuh kerja sama dalam berbagai bidang.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Bertemu Dubes AS, Airlangga Bakal Menyiapkan Insentif Fiskal-Nonfiskal untuk Dorong Impor Produk AS
- Moeldoko: Masyarakat Ingin Berpindah ke Kendaraan Listrik, Karena..
- Indonesia-India Sepakati Penyelesaian Isu Teknis untuk Dorong Perdagangan Kedua Negara
- Menko Airlangga dan Menteri Mary Ng Gelar Pertemuan Bilateral, Apa Saja yang Dibahas?
- Platform MDI Resmi Meluncur, Moeldoko: Jangan jadi Pemain Tanah Abang Terus
- Moeldoko: Kami Tidak Mendukung Mobil Hybrid dapat Subsidi, ya