Dubes Malaysia Resmi Membuka Malaysia Healthcare Expo 2025 di Jakarta, 28 Rumah Sakit Mendukung
Kamis, 20 Februari 2025 – 21:42 WIB

Duta Besar (Dubes) Malaysia untuk Indonesia H.E. Dato Syed Mohamad Hasrin Tengku Hussin (kanan) Vice President Marketing & Communication Malaysia Healthcare Trabel Council (MHTC) Lokman Izam Abd Aziz saat pembukaan pameran MH Expo 2025, Central Park Mall, Grogol, Jakarta Barat, Kamis (20/2/2025). Foto: Humas MH Expo 2025
Lokman menyebut ada lima kelebihan yang ditawarkan Rumah Sakit di seantero Malaysia kepada masyarakat Indonesia. Kelima aspek itu yaitu pertama dokter yang terlatih dan terbukti berpengalaman.
Kedua dari segi kapasitasnya dan fasilitas yang diberikan. Ketiga, aspek kedekatan. Yaitu jarak yang dekat antara Indonesia dengan Malaysia.
Keempat yaitu hasil pelayanan yang memuaskan. "Boleh dikatakan sama bagi seluruh negeri (wilayah) di Malaysia," ujar Lokman.
Kelima, menurut Lokman, paling penting adalah kesamaan budaya antara dua negara yaitu Indonesia dan Malaysia.
"Tidak ada perbedaan di antara budaya antarkedua negara,” tegas Lokman.(fri/jpnn)
Duta Besar (Dubes) Malaysia untuk Indonesia H.E. Dato Syed Mohamad Hasrin Tengku Hussin secara resmi membuka Malaysia Healthcare (MH) Expo 2025 di Jakarta.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- Gubernur Herman Deru Dorong Pembangunan Infrastruktur Daerah yang Berdampak Luas
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar