Dubes Zuhairi Nilai Fikih Peradaban NU Bisa Jadi Alternatif Gagasan Global
Minggu, 23 Oktober 2022 – 01:00 WIB
Dubes RI kelahirkan Sumenep, Madura itu menerangkan Ibnu Khaldun menegaskan dalam membangun peradaban diperlukan akomodasi atas tradisi dan sejarah, budaya damai, serta menegakkan keadilan sosial.
“Di sisi lain, Muhammad Haddad menyebutkan umat Islam agar merumuskan kembali gagasan politik, menyusun strategi, dan menjadikan Islam sebagai jalan bagi peradaban baru", pungkasnya. (Tan/jpnn)
Menurut Zuhairi, sudah saatnya seluruh kader NU di berbagai penjuru dunia ikut andil menyumbangkan gagasan perihal Fikih Peradaban ini.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Pimpinan BAZNAS Ajak Umat Muslim Perkuat Dukungan kepada Palestina
- Temui Gus Yahya, Mendikdasmen Prof Mu'ti Berharap Terus Jalin Kerja Sama dengan NU
- Kiai Muda se-Eks Karesidenan Kedu Siap Menangkan Ahmad Luthfi-Taj Yasin
- Seusai Dilantik, Empat Menteri dari NU Minta Restu Rais Aam dan Ketum PBNU
- Pagar Nusa Mesir Resmikan Warga Baru Angkatan 3, Gus Nabil Haroen Tekankan Pentingnya Diaspora
- Polresta Pekanbaru Gandeng NU dan GP Ansor Sukseskan Pilkada 2024