Duda Ini Ngaku Cabuli Bocah karena Ada Bisikan Makhluk Gaib
Selasa, 11 September 2018 – 23:59 WIB

Pencabulan anak. Foto ilustrasi: sumutpos.co
Sementara itu, Kanit PPA Polres Metro Jaksel AKP Nunuk Suparmi menerangkan, pelaku merupakan seorang duda yang bekerja sebagai buruh harian lepas.
Saat diperiksa, pelaku mengaku mendapatkan kenikmatan saat melakukan kekerasan seksual pada anak.
Atas ulahnya, pelaku terancam pasal 76 E juncto 82 Undang-undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak, dengan ancaman penjara 15 tahun.
“Selain menyidik pelaku, kami juga akan bekerja sama dengan Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) DKI Jakarta untuk merehabilitasi mental korban,” ujar dia. (cuy/jpnn)
Polres Metro Jakarta Selatan telah menangkap kakek tua bernama Aselih, 65, pelaku pencabulan terhadap satu balita dan satu anak di bawah umur.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Modus MF, Dokter Kandungan Pelaku Pelecehan di Garut, Tawarkan Bumil USG Gratis
- Pria di Jepara Cabuli Wanita Difabel, Aksinya Terekam CCTV, Begini Modusnya
- Dewi Juliani Minta AKBP Fajar yang Terlibat Kasus Narkoba dan Pencabulan Diproses Pidana
- Polisi Usut Dugaan Pegawai Pengadilan Cabuli Mahasiswi Magang di Sukabumi
- Guru Ngaji Ajak Murid Perempuan ke Hotel Berduaan, Ujungnya Begini
- Oknum Guru SMP Cabuli 3 Murid Sekaligus, Sontoloyo