Duel di Parlemen karena Bahasa Rusia
Sabtu, 26 Mei 2012 – 10:01 WIB
Baku hantam beberapa kali mewarnai rapat parlemen Ukraina. Pada Desember 2010, para legislator terlibat adu pukul dan aksi saling lempar kursi. Ketika itu enam anggota parlemen dilarikan ke rumah sakit.
Sebelumnya, pada April 2010, anggota parlemen Ukraina juga adu jotos dan saling lempar telur serta bom asap. Sampai-sampai ketua parlemen bersembunyi di balik payung. (AP/time/hep/c8/ami)
KIEV - Parlemen Ukraina Kamis petang waktu setempat (24/5) menjadi ajang unjuk kekuatan fisik. Para legislator yang sedang rapat terlibat baku hantam.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mantan Presiden Amerika Meninggal Dunia, Palestina Ikut Berduka
- 179 Orang Tewas dalam Kecelakaan Pesawat di Korsel
- Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban Kecelakaan Pesawat Jeju Air di Korsel
- CDC: Kasus Norovirus di Amerika Serikat Terus Meningkat Tajam
- Mahasiswa Asing Diminta Kembali ke Amerika Sebelum Pelantikan Donald Trump, Ada Apa?
- 50 Warga Palestina Tewas Akibat Serangan Udara Israel di Dekat RS Kamal Adwan