Duel Lawan Oknum Brimob, Sekuriti Tewas Ditikam Badik
Senin, 02 Januari 2017 – 19:25 WIB

DUEL MAUT: Briptu Mus dengan luka di bagian wajah saat dirawat di RSUD Kanujoso Djatiwibowo. Foto kanan, jUW yang meninggal karena luka parah di bagian perut. Insert, barang bukti berupa badik milik Juwasar. Foto: Balikpapan Pos/JPNN
jpnn.com - JPNN.com – Perayaan pergantian tahun di Balikpapan diwarnai insiden sangat mengerikan.
Sekuriti berinisial Juw tewas setelah berduel melawan oknum Brimob Briptu Mus, Minggu (1/1) sekitar pukul 01:20 Wita.
Juw meninggal beberapa jam berselang akibat mengalami luka tusukan di perut.
Awalnya, kasus tersebut ditangani Polsek Balikpapan Utara.
Sebab, lokasi kejadian berada di kawasan Tangki 1, Gunung Pipa, Balikpapan Utara.
Namun, belum genap 24 jam, kasus tersebut dilimpahkan ke Polres Balikpapan.
Baca Juga:
Kapolres Balikpapan AKBP Jeffri Dian Juniarta menyebut, Unit Jatanras Polres Balikpapan akan terus mendalami kasus itu.
Dia membenarkan bahwa salah satu korban menderita luka di wajah.
JPNN.com – Perayaan pergantian tahun di Balikpapan diwarnai insiden sangat mengerikan.
BERITA TERKAIT
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Kasus Oknum TNI AL Bunuh Juwita, 4 Saksi Dilindungi LPSK
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB
- Suami Bunuh Istri di Bengkalis Seusai Cekcok Gadai Hp